detikNews
Ini Daerah di Indonesia yang Kena Tsunami Akibat Gempa 8,2 SR di Chile
Tsunami akibat gempa 8,2 SR di Chile diperkirakan akan mencapai Indonesia pada Kamis (3/4/2014). Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) meminta masyarakat menjauhi pantai.
Rabu, 02 Apr 2014 15:15 WIB







































