detikNews
Terkait Kasus Alih Fungsi Hutan di Bogor, Ini Kata Menteri Ferry
KPK saat ini tengah menangani kasus alih fungsi hutan lindung di Riau dan Bogor. Menteri Agraria dan Tata Ruang Ferry Mursyidan Baldan menyebut izin atas lahan-lahan itu tidak bisa dilanjutkan.
Jumat, 14 Nov 2014 18:39 WIB







































