Sepakbola
Era Baru Kepemilikan Asing di Italia
Di Inggris, sudah nyaris separuh klub Liga Utama dimiliki oleh pengusaha asing. Di Italia, baru Bari yang melakukannya. Inilah awal dari era masuknya stranieri ke dalam calcio.
Sabtu, 26 Sep 2009 06:12 WIB







































