Siapa punya cita-cita turun berat badan di 2024? Tak perlu khawatir. Usaha turun BB bisa dimulai dengan langkah-langkah simpel di pagi hari. Seperti apa tuh?
Sebelum menikmati secangkir kopi di pagi hari sebaiknya minum dulu air putih. Hal ini bisa mencegah dehidrasi, sakit kepala sampai linglung dampak dari kopi.