detikTravel
Begini Nih Cara Asyik Menuju Semarang
Selain Yogyakarta dan Solo, kota lain di Pulau Jawa yang ramai dikunjungi wisatawan terutama ketika hari libur tiba adalah Semarang. Ibukota Jawa Tengah ini punya banyak destinasi menarik, dan tentu saja mudah diakses.
Kamis, 22 Nov 2012 07:36 WIB







































