Sepakbola
Poin Bologna Dikurangi Satu
Sudah posisinya di klasemen sementara tengah terpuruk, Bologna dapat pukulan lain setelah FIGC memutuskan memotong satu poin yang mereka miliki. Akibatnya, Rossoblu makin dekat ke zona degradasi.
Kamis, 02 Des 2010 23:07 WIB







































