detikNews
Kapolri: Tak Ada Masalah, Itu Internal
Kapolri Jenderal Bambang Hendarso Danuri tidak menganggap kehadiran anak buahnya Komjen Pol Susno Duadji dalam sidang Antasari Azhar merupakan sebuah masalah. BHD menilai hal ini hanyalah urusan internal.
Rabu, 20 Jan 2010 12:25 WIB







































