detikNews
Mantan Bupati Bengkalis Bantah Kenal Dekat Panji Gumilang
Mantan Bupati Bengkalis, Syamsurizal membantah dekat dengan Panji Gumilang, pemilik Ponpes Al Zaytun yang diduga imam NII KW 9. Dia juga membantah memberikan proyek ratusan miliar rupiah itu kepada Ponpes Al Zaytun.
Senin, 09 Mei 2011 12:55 WIB







































