detikNews
Teknisi Listrik di Canberra Diduga Bantu ISIS Kembangkan Rudal
Seorang pria teknisi listrik berusia 42 tahun yang diduga membantu kelompok ISIS mengembangkan teknologi rudal canggih, ditangkap di wilayah Young, Canberra.
Selasa, 28 Feb 2017 18:30 WIB







































