detikNews
Tifatul akan Menghadap Polisi
Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Tifatul Sembiring dijadwalkan memenuhi panggilan Polda Metro Jaya. Tifatul dipanggil sebagai tersangka terkait pelanggaran pidana pemilu yang dilakukan partai yang dipimpinnya.
Kamis, 15 Jan 2009 06:20 WIB







































