detikFinance
BUMN Akan Dikurangi Menjadi 70-80 Perusahaan
Menteri Negara BUMN merencanakan mengurangi jumlah BUMN dari 158 menjadi 70 hingga 80 BUMN dalam lima tahun mendatang. BUMN itu akan diupayakan agar efisien.
Selasa, 26 Jul 2005 22:58 WIB







































