Instagram akan mengutamakan konten orisinal ketimbang konten yang dicomot dari pengguna atau media sosial lain. Banyak kontek TikTok diposting ulang ke Reels.
GKR Hayu: Kalau kata ibu, nasihat pas mau menikah, laki-laki boleh kepala keluarga, tapi istri itu lehernya. Kita yang menentukan kepala mau nengok ke mana