Sri Mulyani dengan kompetensi dan track recordnya diharap menumbuhkan harapan positif pelaku pasar dan mengembalikan optimisme pemerintah di bidang ekonomi.
Kebijakan Pemerintah memberi bebas visa kunjungan kepada 169 negara banyak yang tidak resiprokal dan tak menguntungkan Indonesia. Indonesia makin telanjang.