detikNews
Setelah Telepon Sekjen PBB, SBY Akan Telepon Obama Bahas Kebrutalan Israel
Presiden SBY telah menelepon Sekjen PBB Ban Ki-moon untuk membahas aksi brutal Israel kepada Palestina. Setelah menelpon Ban Ki Moon, SBY rencananya akan menelepon Presiden AS Barack Obama.
Rabu, 16 Jul 2014 22:36 WIB







































