Salah satu ajang penghargaan game terbesar di dunia, Esports Awards 2022 resmi berakhir. PUBG Mobile, sukses menjadi game mobile esports terbaik di dunia.
Menteri Transportasi Yunani Kostas Karamanlis mengajukan pengunduran dirinya setelah tabrakan maut antara dua kereta api merenggut sedikitnya 43 nyawa.
Terjadi kericuhan dalam demonstrasi di luar gedung parlemen Yunani. Demonstrasn melempar molotov lalu dibalas dengan tembakkan gas air mata oleh polisi.
Seorang kepala stasiun di kota Larissa, Yunani, ditangkap otoritas setempat terkait tabrakan maut antara dua kereta api yang menewaskan sedikitnya 43 orang.