detikNews
Wow! Pemprov DKI Berpotensi Hemat Anggaran Hingga Rp 4 T
Gubernur DKI Jakarta Jokowi mengatakan RAPBD DKI 2013 tidak akan jauh berbeda dengan APBD DKI 2012 yang sebesar Rp 41,3 triliun. Wagub DKI Basuki T Purnama (Ahok) memperkirakan rencana anggaran DKI 2013 bisa menghemat sekitar Rp 3 triliun sampai Rp 4 triliun. Wow!
Rabu, 28 Nov 2012 18:32 WIB







































