detikTravel
AirAsia Buka Rute Baru dari Semarang dan Makassar
AirAsia buka rute penerbangan baru dari Semarang dan Makassar. Rute tersebut melayani penerbangan domestik dan internasional. Jadi, traveler bisa terbang dari Semarang ke Singapura, atau dari Makassar ke Kuala Lumpur.
Kamis, 17 Jan 2013 13:00 WIB







































