detikOto
Mobil Otonom Audi Diuji Sejauh Hampir 900 Km
Audi kian serius mengembangkan mobil otonom alias mobil tanpa supir. Kali ini, pabrikan asal Jerman ini menguji kehandalan mobil Audi A7 Sportback dalam perjalanan jauh. Audi ingin menunjukkan bahwa performa yang dulunya hanya sebagai mimpi, kini bisa dicapai dengan teknologi yang siap produksi.
Senin, 05 Jan 2015 09:54 WIB







































