PT Alam Sutera Realty Tbk (ASRI) membukukan penjualan sebanyak Rp 1,959 triliun hingga akhir Agustus 2011. Capaian ini lampaui target perseroan Rp 1,7 triliun.
Belum banyaknya sentimen positif membuat IHSG rentan untuk kembali melemah meski terbatas. Tetapi, dengan penurunan saham-saham tersebut membuat valuasi harga kian murah.
Negeri tirai bambu, China menekan para pabrikan mobil untuk mentransfer teknologi ramah lingkungan seperti hybrid dan listrik. Namun senator Amerika menolak hal tersebut dan menggangap itu sebagai sebauh pencurian teknologi.
Bank CIMB Niaga optimistis kejar target pengucuran kredit pemilikan rumah (KPR) Rp 19 triliun hingga akhir 2011. Perseroan akan genjotdari nasabah existing.
Kekhawatiran berlebihan terhadap kondisi pasar telah melemahkan IHSG dan membawa posisinya kembali seperti pada Awal Agustus, meski tidak sampai di bawah 3.760.
Orang-orang berduit di Indonesia menjadi incaran pengembang properti di Singapura. Mereka yakin orang-orang Indonesia tertarik membeli properti di Singapura.