detikNews
Dinkes Bali Periksa Darah Kerabat Korban Flu Burung
Dinas Kesehatan Bali menindaklanjuti kasus kematian pasien flu burung, Ni Luh Puti Sri Widyantari (29). Mereka memeriksa darah 9 orang keluarga dekat korban.
Selasa, 14 Agu 2007 13:42 WIB







































