detikNews
Marah, Putin Sebut Serangan ke Suriah Merusak Hubungan Rusia-AS
Serangan rudal AS ke Suriah benar-benar membuat marah pemerintah Rusia. Presiden Rusia Vladimir Putin menyebut serangan itu telah merusak hubungan Rusia-AS.
Sabtu, 08 Apr 2017 12:35 WIB







































