Sepakbola
Polesan Klopp atau Guardiola Bakal Bikin Havertz Makin Top
Kai Havertz terus berkilau dengan Bayern Leverkusen. Polesan pelatih seperti Juergen Klopp atau Pep Guardiola diyakini bisa membuatnya jadi pemain kelas dunia.
Selasa, 19 Mei 2020 11:36 WIB







































