detikNews
Musim Hujan Tiba, Sampang Dihantui Bencana Banjir
Warga di Kabupaten Sampang Madura dimusim penghujan dilanda kecemasan. Sebab, jika hujan mengguyur bencana banjir kerap terjadi. Selain menggenai permukiman, juga merusak areal pertanian.
Kamis, 20 Nov 2008 09:06 WIB







































