Rollingstone
Djakarta Artmosphere Kembali Digelar 22 Oktober 2011
Setelah kesuksesan yang menyelimuti Djakarta Artmosphere 2009 dan 2010, acara yang dikenal sebagai penampil kolaborasi lintas generasi ini dipastikan akan kembali digelar untuk yang ketiga kalinya di Tennis Indoor Senayan pada 22 Oktober 2011.
Rabu, 05 Okt 2011 17:48 WIB







































