detikTravel
Penumpang Ini Kena Stroke & Lumpuh 9 Jam Saat Terbang
Kejadian menggemparkan terjadi pada penerbangan Virgin Atlantic. Saat terbang dari Las Vegas, AS menuju London, Inggris, seorang penumpang terkena stroke dan menjadi lumpuh. Celakanya, tidak ada yang mengetahuinya selama 9 jam.
Kamis, 12 Des 2013 16:11 WIB







































