detikFinance
Pasar Mobil Lesu, Gaikindo Nekat Gelar Pameran
Pasar mobil Indonesia kini tengah lesu. Namun Gaikindo tetap nekat menggelar pameran. Mereka pun memasang target muluk, kenaikan penjualan 5,5 persen.
Selasa, 20 Jun 2006 13:26 WIB







































