detikHealth
Kena Diabetes Gestational, Wanita Lebih Rentan Diabetes Pasca Melahirkan
Bertambahnya berat badan wanita usai melahirkan mungkin bisa dimaklumi. Namun, pada wanita yang mengalami diabetes gestational selama hamil, bertambahnya bobot mereka berkaitan dengan risiko terkena diabetes tipe 2.
Minggu, 29 Mar 2015 09:30 WIB







































