Presiden Jokowi bangga terhadap orang-orang berprestasi asal Indonesia. Tetapi dia menyayangkan anak bangsa berprestasi justru dimanfaatkan negara lain.
Meski jumlahnya menurun dibanding tahun lalu, namun kebakaran hutan terus terjadi hingga saat ini. Jokowi memanggil sejumlah menteri untuk membahasnya.