Sepakbola
Buffon: Ini Buah Kerja Keras Juve
Setelah sekian lama, Juventus bisa mencapai babak perempatfinal Liga Champions lagi. Gianluigi Buffon menyebut hal ini sebagai buah kerja keras yang dilakukan Bianconeri.
Kamis, 07 Mar 2013 05:56 WIB







































