Saat lulus SMA, dr. Dante tak pernah berkeinginan menjadi dokter. Tapi karena menurut pada ibundanya, ia harus menempuh kuliah kedokteran. Kini ia malah menjadi seorang ahli molekular diabetes pertama di Indonesia.
Anggaran gaji ke-13 untuk PNS, pejabat negara dan pensiunan mencapai sekitar Rp 26 triliun. Pejabat sudah mendapat gaji dan tunjangan yang besar. Di Jakarta, tunjangan pejabat mencapai Rp 50 juta. Mengapa diberi gaji ke-13?
Dibandingkan 2005, belanja pegawai tahun ini membengkak 233 persen atau Rp 126,5 triliun. Untuk menekan mahalnya ongkos birokrasi, tidak cukup hanya dengan moratorium penerimaan PNS.
Perampokan nasabah bank kembali terjadi. Kali ini perampok beraksi di Dukuh Kupang Timur XV dan berhasil membawa kabur Rp 113 juta yang digunakan membayar gaji karyawan.
"Ada yang menarik, 294 kota belanja untuk aparatnya di atas 50 persen dan 116 kab/kota di atas 60 persen. Jadi ini angka yang tidak sehat untuk pembangunan daerah," kata Mendagri Gamawan Fauzi.
Ancaman sejumlah pilot dari Asosiasi Pilot Garuda (APG) untuk meminta kenaikan gaji belum bisa dipenuhi pihak Garuda Indonesia. Gaji para pilot selama ini sudah sesuai standar.