detikNews
KLB Rabies di Kalbar, Korban Tewas Gigitan Anjing Bertambah Jadi 18 Orang
Lambatnya penangganan Kejadian Luar Biasa (KLB) Rabies, mengakibatkan dua korban gigitan anjing liar kembali meninggal dunia di Kalimantan Barat (Kalbar). Hingga Senin (23/2/2015) tercatat korban meninggal dunia mencapai 18 jiwa.
Senin, 23 Feb 2015 14:08 WIB







































