Redenominasi yang diwacanakan BI menuai banyak dukungan, tidak terkecuali Peruri. BUMN pencetak uang ini siap mengedarkan mata uang baru di tahun 2012.
Pemerintah dan Pertamina menegaskan kalau BBM Premium sudah sesuai spesifikasi, namun dari banyaknya fuel pump yang rusak pada kendaraan-kendaraan di Jakarta ternyata ditemukan banyak pasir dan air.
Bazaar Online 'Made in Indonesia' di detikforum telah usai digelar. Bazaar online yang menjual berbagai produk buatan asli Indonesia ini pun dibanjiri oleh pengunjung yang membawa banyak keuntungan bagi pesertanya.
Krakatau Steel mulai menseriusi pasar segmen baja kebutuhan industri otomotif di Tanah Air. Selama ini Krakatau Steel baru mencicipi 5% dari kebutuhan 500.000 ton baja sektor otomotif
Dow Jones: Saham-saham AS berjatuhan, menarik Indeks Standard & Poor's 500 turun dari lebel tertinggi dalam 10 minggu terakhir, sehubungan keraguan akan pemulihan ekonomi.
Suksesnya penjualan StarCraft II sepertinya mulai dimanfaatkan para penjahat cyber untuk melancarkan aksinya. Email palsu pun disebar ke sejumlah penggemar game strategi tersebut.
Pilihan resto burger kini semakin bervariasi. Menyusul berbagai gerai yang sudah hadir sebelumnya, Carl's Jr, resto burger asal Amerika siap memanjakan pecinta burger Indonesia.
Ataukah saya perlu beralih lagi ke mobil lain dengan jaringan spare part paling handal dan tersedia di mana-mana. Saya hanya bisa menunggu tanggapan dari Nissan CARE dan Nissan Motor Indonesia selaku ATPM Nissan di Indonesia. Terima kasih.