detikFood
Sering Makan Sosis dan Kornet Bisa Turunkan Kesuburan Pria
Produk daging olahan seperti sosis, hamburger, daging asap, dan kornet memang enak. Namun, jika makanan tersebut sering dikonsumsi ternyata dapat mempengaruhi jumlah sperma normal hingga mengakibatkan ketidaksuburan pada pria.
Senin, 04 Nov 2013 17:08 WIB







































