Rollingstone
Muse Mulai Rekam Album Baru di September
Trio progressive rock asal Devon, Inggris, Muse akan kembali ke studio rekaman pada September mendatang untuk merekam materi baru kelanjutan album kelima mereka, The Resistance, yang dirilis dua tahun silam.
Kamis, 11 Agu 2011 13:34 WIB







































