detikOto
Toyota: Harga Mobil Pasti Naik
Pabrikan mobil mulai mengeluhkan keuntungan yang semakin kecil akibat harga material untuk produksi mobil semakin meningkat, begitu pula nilai tukar. Akibatnya jelas, harga mobil bakal naik di tahun depan.
Jumat, 30 Nov 2012 17:32 WIB







































