detikFinance
Bisnis Sembako Digital, Emak-emak Raup Cuan di Tengah Pandemi
Ibu-ibu di Bandung menjadi reseller aplikasi 'Dagangan', sebuah start-up yang bergerak di bidang social-commerce dengan menyediakan kebutuhan rumah tangga.
Senin, 31 Mei 2021 17:52 WIB