detikTravel
Ayo ke Monas, Festival Keraton Sedunia Punya Banyak Acara Seru!
Traveler yang berakhir pekan di Jakarta, datanglah ke Monas. World Royal Heritage Festival atau Pagelaran Agung Keraton Sedunia punya acara seru dari pameran kereta kerajaan, kuliner, sampai batik.
Sabtu, 07 Des 2013 10:42 WIB







































