detikNews
Pemotor Sport Hilang Nyawa Usai Tabrakan dengan Bajaj Depan Balai Kota
Seorang pengemudi motor sport berinisial MA (19) tewas usai terlibat kecelakaan di depan Balai Kota DKI Jakarta. Korban disebut sempat menyenggol bajaj.
Minggu, 27 Mar 2022 21:02 WIB







































