Para pengamat meyakini Korut memamerkan rudal balistik antarbenua (ICBM) jenis baru dalam parade militer di Pyongyang. ICBM diklaim mampu mencapai daratan AS.
Rusia menyerukan semua pihak menahan diri di tengah ketegangan di Semenanjung Korea. Rusia memperingatkan agar tidak ada langkah provokatif terhadap Korut.
Parade militer digelar besar-besaran di Pyongyang, Korut untuk memperingati kelahiran Kim Il-Sung, pendiri Korut. Parade juga dimaksudkan untuk pamer kekuatan.
Ketegangan di Semenanjung Korea semakin memuncak di tengah spekulasi Korut akan menggelar uji coba nuklir. Korut bersumpah akan membalas AS 'tanpa ampun'.
Kapal induk AS, USS Carl Vinson bergerak menuju perairan Pasifik Barat, dekat Semenanjung Korea. Kapal induk ini membawa 60 pesawat tempur dan 5 ribu personel.