detikOto
Produksi Innova dan Fortuner Dikurangi
Dampak gempa dan tsunami tidak hanya dirasakan Jepang, Indonesia pun dipastikan akan turut merasakannya. Sebab produksi mobil Toyota di Indonesia terpaksa harus dikurangi karena kekurangan pasokan komponen dari Jepang.
Senin, 25 Apr 2011 10:56 WIB







































