detikNews
SBY akan Bertemu Xanana Gusmao, PM Korsel dan Sultan Brunei
Bali Democracy Forum berlangsung 9-10 Desember di Nusa Dua, Bali. Di sela-sela acara tersebut, SBY akan melakukan pertemuan bilateral dengan PM Timor Leste Xanana Gusmao, Sultan Brunei Darussalam Haji Hassanal Bolkiah, serta Presiden Korsel Lee Myung-Bak.
Minggu, 05 Des 2010 14:14 WIB







































