detikHot
Bianca Liza, dari Akting ke Presenter
Bianca Liza sedang beristirahat saat detikHOT menyambanginya usai membawakan acara kuis di studio RCTI beberapa waktu lalu. Senyum tersungging di bibirnya. Dengan ceria ia menyambut kedatangan kami untuk melakukan sesi wawancara dan pemotretan.
Jumat, 07 Des 2012 08:58 WIB







































