detikNews
Pasca Eksekusi, Lagu 'You Raise Me Up' Mengalun di Dermaga Wijayapura
Suasana haru kian tampak di halaman Dermaga Wijayapura pasca delapan terpidana mati kasus narkoba dieksekusi regu tembak di Pulau Nusakambangan. Para pengunjung terlihat bergandengan dan menyalakan lilin sambil mendengarkan lagu 'You Raise Me Up' milik Josh Groban.
Rabu, 29 Apr 2015 01:09 WIB







































