Pemerintah Kota Bandung memastikan pelaksanaan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) sudah siap. PSBB akan berlangsung mulai malam nanti pukul 00.00 WIB.
Pemprov Jabar akan menyelaraskan larangan mudik yang dicetuskan Presiden Jokowi dengan mempertebal pintu masuk ke daerah. Aparat kewilayahan diminta berperan.