detikHot
Gita Prisilfia Ketagihan Main Film
Nama Gita Prisilfia memang masih terdengar asing di telinga. Namun sebenarnya ia telah mengawali kiprahnya di dunia hiburan Tanah Air sejak lama. Terhitung sejak duduk di bangku SMP ia sudah mulai terjun untuk menjadi bintang iklan sebuah produk kecantikan.
Rabu, 27 Apr 2011 08:17 WIB







































