detikTravel
Hotel Nyaman, Main Golf dan Lihat Rusa di Rancamaya
Kalau Puncak, Bogor dirasakan terlalu padat, belok saja ke arah Sukabumi. Masih banyak pesona wisata dan akomodasi nyaman misalnya di Rancamaya. R Hotel Rancamaya menawarkan akomodasi nyaman, wisata golf dan rusa.
Senin, 08 Des 2014 09:52 WIB







































