Madrid Raja Gol di Eropa
Real Madrid masih memegang rekor juara Eropa sebanyak sembilan kali. Mereka juga tercatat sebagai tim yang paling sering mencetak gol di kompetisi kasta tertinggi antarklub Eropa tersebut.
Kamis, 09 Des 2010 13:44 WIB







































