BMKG Makassar memprediksi hujan hingga 11 September akibat gelombang Rossby. Hujan diperkirakan ringan hingga lebat, dengan durasi singkat dan wilayah terbatas.
Gunung Semeru di Lumajang, Jatim, kembali mengalami erupsi pagi ini. Erupsi pertama terjadi pukul 07.02 WIB dengan tinggi kolom abu 500 meter di atas puncak.
Pertamina menyelesaikan pembangunan dua tangki raksasa di Lawe-Lawe, Kalimantan Timur, untuk mendukung kapasitas pengolahan dan ketahanan energi nasional.