Polisi akan segera melakukan ramp check angkutan umum di Surabaya setelah kecelakaan Suroboyo Bus yang menewaskan pejalan kaki. Penyelidikan masih berlangsung.
Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho mengatakan puncak arus mudik libur Natal dan tahun baru telah terlewati. Kondisi arus lalu lintas pun terkendali.
Berita terkini dari Jawa Barat: kasus pembacokan pelajar, dugaan korupsi di Baznas Jabar, dan kamera tersembunyi di toilet SMAN 12 Bandung. Simak selengkapnya!
Menhub Dudy Purwagandhi mengapresiasi Korlantas Polri yang dipimpin Irjen Agus Suryonugroho telah melakukan langkah strategis mengelola arus mudik tahun ini.
Masjid Raya Al Jabbar di Bandung menyimpan utang Rp 207 miliar dari pinjaman PEN. Gubernur Dedi Mulyadi menegaskan transparansi penggunaan dana tersebut.