Beberapa artis belakangan ini sempat keranjingan mengikuti tren bisnis kuliner. Namun kebanyakan mereka hanya jual nama saja, tanpa ikut campur tangan.
'Princess' Syahrini resmi membuka toko kue di Jalan Cihampelas 120 Kota Bandung, Rabu (21/6/2017). Toko kue bernama 'Princess Cake' ini bernuansa pink ceria.